SAMPIT, Kalteng time.co.id – Desa Basirih Hulu Juara Umum Musabaqoh Tilawatil Qur’an ( MTQ), Ke- 54 tingkat Kecamatan Mentaya Hilir Selatan ( MHS), Samuda, Sampit, kabupaten Kotawaringin Timur ( Kotim), Kalteng.
Penyerahan piala bergengsi itu langsung diserahkan Bupati Kotim melalui Asisten lll Sekretaris Daerah ( Setda ) M Saleh, yang diterima Nuryadi Kepala Desa setempat di Panggung Utama MTQ halaman Masjid Istiqomah, Sabtu (18/3) malam.
Kegiatan akbar tingkat kecamatan berjalan 4 hari ( Rabu 15 hingga18 Maret 2023) itu, cukup melelahkan para dewan juri, karena kontestan yang bertanding sangat ketat unjuk tingkat keahlian.
Sedikitnya 8 cabang yang dipertandingkan dengan 17 katagori cabang lomba, mulai golongan anak-anak, remaja hingga dewasa.
Berikut nama-nama peserta yang mendapat nilai terbaik atas putusan dewan hakim melalui hasil rapat tersebut :
Golongan Tartil ( Muratil putra) juara 1 Muhammad Mundzir dari Kel Basirih Hilir, juara ll, Ahmad Taji, juara lll, M Rifki Ramadan. Muratilah (Putri ); Juara 1 Quratul’aini dari Desa Basirih Hulu, juara ll, Zannatun Aliya dari desa Jaya Kelapa, juara lll, Saidatul Abella Salwa dari Kel Samuda Kota. Untuk golongan Anak-anak Qori ( Tilawah Putra) ; juara 1, Ahmad Riduan dari Desa Basirih Hulu, juara ll, Muhammad Rafi dari Kel Basirih Hilir, juara lll, Ahmad Buhari dari Desa Jaya Karet. untuk QORI’AH ( Tilawah Putri ); juara 1, Ana A’thfunnisa dari Kel Basirih Hilir, juara ll, Anisa Nur Inayah dari Desa Basirih Hulu, juara lll, Sherin Naura Ijira dari Kel Basirih Hilir.
Kemudian, Golongan Remaja QORI ( Tilawah Putra ) Juara 1, Subahan dari Desa Basirih Hulu, juara ll, Aidian Nur dari Desa Basirih Hulu, juara lll, Muhammad Adhia Rahman dari Kel Samuda Kota. Qori (Tilawah Putri) ; Juara 1, Yuyun Triyani dari Desa Basirih Hulu, juara ll, Nurul Khotimah dari Desa Jaya Karet, juara lll, Zahratul Karimah dari Desa Jaya Kelapa. Untuk golongan dewasa QORI ( Tilawah Putra) ; Juara 1, Khairul Anam dari Kel Basirih Hilir, juara ll, Syahri Ramadhan dari Desa Jaya Kelapa, Juara lll, Muhassin dari Desa Handil Sohor. Qori’ah ( Tilawah Putri); Juara 1, Nur Hikmah dari Desa Jaya Karet.
Selanjutnya, Cabang Tahfiz Al-Qur’an (a) golongan 1 juz untuk Putra ; juara 1, M Dzakwan Dhiyayuhaq Muttaqin dari Desa Basirih Hulu, juara ll, Atsil Daim Awwibi dari Desa Basirih Hulu, juara lll, Ahmad Reyhan Pratama dari Kel Basirih Hilir. Hafizhah ( Putri ) ; Juara 1, Naila Zahratunnisa dari Desa Jaya Karet, juara ll, Anita Aljanatun Nisa dari Desa Basirih Hulu, juara lll, Nur Samsiyah dari Desa Basirih Hulu.
Golongan 5 juz dan tilawah hafizh Putra ; juara 1, Samsul Hadi dari Desa Basirih Hulu, juara ll, HARIYANTO dari Desa Jaya Karet, juara lll, Suryadi dari Desa Jaya Karet. Untuk Hafizhah ( Putri) ; juara 1, Nor Halimah dari Desa Jaya Karet, juara ll, Sayyidatun Maryam dari Desa Basirih Hulu, juara lll, Wulan Ramadani dari Desa Sebamban. (c) golongan 10 juz hafiizh ( putra) ; juara lll, Angga Ferdiawan dari Desa Basirih Hulu.
Hafizhah ( Putri) ; juara 1, ika ismatul hawa dari Desa Basirih Hulu, juara ll, RAHIL AUFA dari Kel Basirih Hilir, juara lll, Latifah Mukminah dari Desa Jaya Karet.
(d) golongan 20 juz HAFIZH ( Putra ) ; juara 1, Muhammad Ilham dari Desa Basirih Hulu. ( e) golongan 30 juz HAFIZH( Putra ) ; juara ll, Muhammad Rivaldo dari Kel Basirih Hilir.
Cabang Khattil Qur’,an ; (a) golongan mushaf putra ; juara l, Lesmana Adetya Putra dari Desa Basirih Hulu, juara ll, AHMAD DANI dari Desa Jaya Karet. Khattil Qur’an Putri ; juara l, Ulfah Hasanah dari Desa Basirih Hulu,juara ll, Appipatulzzahro dari Desa Jaya Karet, juara lll, FITRIANI dari Desa Basirih Hulu.
Golongan naskah putra ; juara l, M. HUZEIN dari Desa Basirih Hulu, juara ll, SAPARUDIN ARIANUR dari Kel Samuda Kota. Golongan Naskah Putri ; juara l, NISA ASFIA dari Desa Basirih Hulu, juara ll, MUSTABSIROH dari Desa Samuda Kecil, juara lll, MUSLIMAH NABAWIYAH dari Desa Handil Sohor.
Golongan dekorasi putra ; juara l, SAIPUL BAHRI dari Desa Basirih Hulu, juara ll, YADI dari Desa Samuda Besar, Golongan Dekorasi Putri ; juara l, NUR FATHIA SARI dari Desa Basirih Hulu, juara ll, DINATUL HIDAYAH dari Desa Jaya Karet.
Kotemporer putra ; juara l, AHMAD YAMANI dari Desa Basirih Hulu. Kotemporer Putri ; juara l, SARIAH dari Desa Basirih Hulu, juara ll, AYUNI dari Kel Samuda Kota, juara lll, RESTIKA INDRIANI dari Desa Jaya Karet.
Cabang Fahmil Qur’an ; juara l, SMP-IT ALMADANIYAH dari Kel Basirih Hilir, juara ll, SMA-IT ALMADANIYAH Kel Basirih Hilir, juara lll, SMA-IT ALMADANIYAH Kel Basirih Hilir.
Cabang Dyarhil Qur’an ; juara l, SABILAL MUHTADIN dari Desa Jaya Karet, juara ll, SMA-IT ALMADANIYAH dari Kel Basirih Hilir, juara lll, SMA-IT ALMADANIYAH Kel Basirih Hilir.
Cabang Makalah Al- Qur’an Putra; juara l, ARIYA M.S dari Desa Basirih Hulu, juara ll, AHMAD KHATIB FATHUL HUDA dari Kel Basirih Hilir, juara lll, M. FADHILLAH RASYID dari Desa Basirih Hulu. lanjut untuk Katagori Putri ; juara l, DAYANTI dari Kel Basirih Hilir, juara ll, ELSA PUTRI AZZAHRA dari Desa Sei Ijum Raya, juara lll, NUR KHAIRUN NISA dari Desa Sebamban. 7. Cabang Qira’at Sab’ah /Gol Mujawwad Dewasa Putra ; juara l, HASSANUDIN dari Desa Basirih Hulu, juara ll, JAINUR RAHMAN RAMADHAN dari Desa Basirih Hulu, juara lll, SYAHRI RAMADHAN dari Desa Jaya Kelapa. Gol Mujawwad Dewasa Putri ; terbaik ll, SITI RABIATUL AMALIA dari Desa Jaya Kelapa, terbaik lll, FATMAWATI dari Desa Basirih Hulu. Gol Murattal Dewasa Putra ; terbaik l, KHAIRUL ANAM dari Kel Basirih Hilir, terbaik ll, MUHASSIN dari Desa Handil Sohor. Gol Murattal Remaja Putra ; terbaik l, M. HAFI KURNIAWAN dari Desa Basirih Hulu, terbaik ll, MUHAMMAD ABDUL HANAN dari Kel Basirih Hilir, terbaik lll, M. FAQIH dari Desa Jaya Kelapa. Gol Murattal Remaja Putri ; RIZTYA TRI NITA dari Desa Basirih Hulu, terbaik ll, NAJUA NAILA dari Desa Jaya Kelapa, terbaik lll, SALMAN AZIZAH dari Desa Jaya Karet.
Cabang Festival Habsy ; terbaik l, Group PRIA IDAMAN dari Desa Basirih Hulu, terbaik ll, Group AS-SYABAB Desa Basirih Hulu. Sekadar diketahui, untuk MTQ Ke-55 tingkat Kecamatan MHS tahun berikutnya ditunjuk serta diputuskan Desa Sebamban sebagai tuan rumah. (mar)